Jumat, 30 September 2016
Menfasirkan Surah Al-Baqarah Ayat 62
Assalamualakium sahabat blogger ,
Ketika membaca Kitab Suci Al-Quran ada suatu rasa penasaran ketika kita membaca surah al-baqarah tepatnya ayat (62) yang berbunyi demikian
إِنَّ الَّذِينَ آمَنُواْ وَالَّذِينَ هَادُواْ وَالنَّصَارَى وَالصَّابِئِينَ مَنْ آمَنَ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الآخِرِ وَعَمِلَ صَالِحاً فَلَهُمْ أَجْرُهُمْ عِندَ رَبِّهِمْ وَلاَ خَوْفٌ عَلَيْهِمْ وَلاَ هُمْ يَحْزَنُون
Artinya : "Sesungguhnya Orang-orang mukmin , Orang-orang yahudi , Orang orang Nasrani dan orang orang shabiin , Siapa saja diantara mereka yang BERIMAN kepada ALLAH , Hari kemudian dan BERAMAL SALEH , mereka akan menerima pahala dari tuhan mereka , tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan tidak (pula) mereka bersedih hati
Jika kita teliti lebih dalam , allah swt dalam firmannya menjelaskan tentang kebenaran agama agama terdahulu sebelum datangnya nabi terakhir yaitu baginda Nabi Muhammad Saw , nah dalam penafsiran ayat diatas jangan asal tafsir dulu . Mungkin sebagian dari pembaca yang membaca ayat ini langsung berpendapata bahwa semua agama benar dimata allah asal mengimani allah yang esa yaitu allah yang satu , sebelum kita menafsirkan lebih jauh ada kalanya kita tahu tentang umat umat terdahulu sehingga bisa menjadi agama agama yang berpecah seperti agama nasrani agama yahudi agama islam dan agama shabiin
1.Sejarah Agama Yahudi (Bani Israel)
Secara singkat saya akan jelaskan mengapa bisa ada agama yahudi , agama yahudi jauh sudah ada sebelum adanya agama nasrani dan islam , agama yahudi seperti yang kita tahu adalah agama tauhid yaitu mengimani 1 allah saja yaitu allah yang ESA tidak BERANAK dan TIDAK PULA DIPERANAKAN . agama yahudi lebih tepatnya yaitu ketika dizaman nabi musa agama yahudi yang dimaksud adalah orang2 yang berpegang teguh kepada KITA TAURAT yang diturunkan melalui NABI MUSA , dan orang yang mengimani syariat nabi musa jadi disinilah allah menyampaikan tentang agama yahudi dalam surah al baqarah ayat 62 , namunn allah jelaskan lagi secara berulang-ulang di surah albaqarah juga tentang kekafiran orang2 yahudi , jadi agama yahudi ini seperti hal nya agama2 yang lain ada yang kafir dan adapula yang mengimani kitab taurat yang kafir inilah allah laknat yaitu mereka yang memodifikasi kitab taurat dengan tulisan tulisan tangan mereka dan mereka yang kufur menyembah berhala sangat sedikit orang2 yahudi yang benar benar beriman kepada musa ketika dizaman nabi musa , jadi agama yahudi adalah agama nabi musa mereka mengimani kita taurat yang diturunkan melalui nabi musa dan mereka mengimani syariat nabi musa tapi hanya sedikit saja orang2 yahudi yang mengimani nya sisanya mereka kafir hingga hingga allah laknat dengan siksa yang pedih seperti allah jelaskan dalam surah albaqarah
2.Sejarah Agama Nasrani (Pembaruan Dari Agama Yahudi)
Karna Banyaknya agama yahudi yang menyeleweng yaitu mereka yang memodifikasi kitab taurat dengan tulisan tulisan tangan mereka sendiri , yaitu mereka yang mencampurkan haq dan batil .
Allah mengutus nabi ISA AL MASIH untuk umat bani israel kepada jalan yang lurus lagi , bukanlah nabi isa ingin menghapus hukum taurat tetapi nabi isa membenarkan tentang hukum taurat yang diselewengkan oleh orang orang yahudi , jadi barangsiapa agama yahudi yang mengimani nabi isa maka tiadalah kekhawatiran baginya tentang amal shalehnya , tetapi barang siapa agama yahudi yang tidak mau mengakui nabi isa maka celakalah amal shaleh nya , jadi yang dimaksud AGAMA NASRANI dalam kutipan surah al baqarah ayat 62 yaitu orang2 terdahulu yang mengimani nabi isa sesudah kedatangannya , tetapi mereka beriman kepada allah yang satu allah yang esa , bukan agama kristen seperti yang kita tahu sekarang mereka menjadikan nabi isa tuhan mereka sebagai tuhan TRINITAS , JELAS INI SALAH BESAR ! kesimpulannya tentang agama nasrani disini yaitu agama yang dijaman nabi musa kemudian ketika nabi isa datang ia mengimani nabi isa disinilah allah menyampaikannya dengan sebutan agama nasrani
3.Orang Orang Mukmin
Orang orang mukmin disini ialah orang islam yaitu yang mengakui mengikuti dan mengimani nabi muhammad saw , mengapa nabi muhammad diutus ? yaitu untuk meluruskan pendapat orang2 kristen TRINITAS YANG MENGANGGAP ISA ITU TUHAN ! , disinilah allah menyebutnya orang mukmin yaitu muslim , jadi barangsiapa yang hidup dijaman nabi muhammad namun ia tidak mengikutinya dia tetap berpegang teguh kepada agama dahulu yaitu agama nasrani maka celakalah dia .
4.Orang Shabiin
Jujur saya masih gelap kalau tentang orang shabiin yang allah sebutkan dalam surah al-baqarah ayat 62 karna banyaknya perbedaan pendapat para ulama , jadi secara kesimpulan bagi saya agama shabiin ini agama nabi2 terdahulu sebelum kedatangan musa , yaitu agama nabi adam hingga nabi nuh agama sebelum datangnya nabi musa
Kesimpulan Tafsiran :
-Orang2 Yahudi Yang Beriman Pada Zaman Nabi Musa As yaitu mengimani kitab taurat dan syarita nabi musa . Maka Tiadalah Kekhawatiran terhadap mereka tentang amal shalehnya allah tetap menerimanya dan ada perhitungannya
-Orang2 Nasrani : Orang2 yang beriman pada zaman nabi isa as yaitu mereka yang mempercayai al kitab injil dan mengimani syariat nabi isa , maka tiadalah kekhawatiran terhadap mereka tentang amal shalehnya .
-Orang2 Mukmin : Yaitu orang2 yang meluruskan tentang agama yahudi lagi nasrani , agama yahudi bagi allah telah diselewengkan oleh orang2nya hingga akhirnya allah mengutus nabi isa untuk membenarkan agama yahudi , namun dalam tahap nabi isa pun orang masih salah pendapat mereka malah menjadikan nabi isa tuhan , hingga turunlah baginda nabi muhammad yang meluruskan pendapat2 tentang nabi isa , nabi muhammad saw diutus untuk semua umat yaitu meluruskan perbedaan pendapat tentang agama2 terdahulu seperti nasrani dan yahudi dan menjelaskan tentang nabi isa bahwa ia bukanlah tuhan ia hanya nabi seperti nabi nabi lainnya WE ARE MOSLEM
-Orang2 Shabiin : Yang dimaksud shabiin disini ialah orang2 terdahulu sebelum agama nabi musa ada , yaitu agama nabi adam nabi nuh .
Selasa, 27 September 2016
Packingan Semi Ultarlight Versi Saya Untuk Kegiatan Mendaki
Semi Ultralight Gear
Maksud Pembahasan saya disini adalah beberapa perlatan dan perlengkapan mulai dari gear-gear peralatan dan logistik ketika saya mendaki , ini versi saya lho ya dan saya menyebutnya Semi UL bukan FULL UL karna belum sanggup kalau harus FULL UL oke langsung saja ke topik pembahasan
1.Carrier Ukuran 40L
Carrier yang saya gunakan selalu 40L dalam pendakian , karna saya kalau mendaki tidak lebih dari
2 hari ? pergi jumat malam senin sudah ada dijakarta jadi 2 hari kan? ya tepatnya sih 2 hari 1 malam
dalam pendakian 2 hari 1 malam carrier yang tepat adalah 30 sampai 40L saja sebenarnya.
2.Sleeping Bag
Ini penting khususnya saya yang tidak terlalu hebat badan saya dalam menahan dingin , semua pendaki pasti bawa ini untuk kesafety an saat tidur biar nyenyak bobok nya hihi
3.Matras Almunium Foil
Matras yg saya gunakan matras foil , saya bawa 2 buah saja sudah cukup untuk menahan dingin dan menghangatkan tenda , beratnya pun enteng tidak lebih dari sebungkus mie instan
4.Kompor Model Kembang
Sebenarnya kepingin nerapin kompor UL yang kecil bgt itu lho tapi sya kurang suka karna tidak ada penahan angin jadi kalo masak apinya terganggu angin , jadi kompor pilihan saya kompor model kembang yang skaligus ada pnahan anginnya , beratnya pun tak terlalu berat hanya 500gram'an saja jadi menurut saya tidak menggangu
5.Pakaian Yang Di Siasati
-Jacket Inner (Jaket Bagian Dalam)
-Jacket Outer (Jaket Bagian Luar)
-1 buah t-shirt untuk saya ganti saat pulang
*Kalau celana saya tidak bawa , celana yang saya pakai saat pergi akan selalu menemani sampai pulang , agar tidak berat2in untuk celana saya pilih celana panjang jenis training berbahan polar
6.Makanan Yang Disiasati
-Bubur Kimbo 4 Sachet
Kenapa 4 sachet ? 2 sachet untuk dicamp 2 sachet lagi untuk turun pas mau pulang
-Kornet 2 kaleng
Kenapa 2 kaleng ? yang 1 kaleng utk malam saat dicamp , yang 1 kaleng lagi untuk pas summit atack
*Saat Pendakian saya tidak pernah membawa beras , karna boros air dan agak repot . kalau snack saya bawa nya snickers untuk menemani saat ditreck , snack yg saya pilih snickers karna memang ampuh untuk menahan lapar hahahah , saya tdk pernah membawa snack2 yang tidak penting yang ujung2nya memakan space carrier , lagipula kalau mendaki saya selalu sedikit alias cuma ber2 paling rame ber3 karna saya tidak punya banyak rekan yang suka mendaki sehingga dalam pendakian saya selalu ber2 atau ber3 itupun bersama sahabat saya 1 orang dan 1 lagi saudara saya
7.Kebutuhan Air Yang Dibawa
Untuk Kebutuhan Air saya bawa 2 botol ukuran 1 liter dan 2 botol ukuran tanggung yg 600ml
Kenapa Demikian ?
*Membawa air dgn ukuran diatas sangat cukup bagi saya bahkan sampai turun pun masih sisa banyak , karna dalam logistik saya tidak membawa yang memboroskan air contohnya mie ? jika anda ingin membawa MIE usahakan MIE GORENG jangan MIE KUAH karna boros air jadi menurut saya dalam logistik bawalah logistik yang tidak boros air saat dimasak.
Manfaatkan Moment Hujan
Saya Selalu memanfaatkan moment hujan , yaitu saya tadahkan dengan ember atau aqua air hujan yang turun untuk bahan masak saya ketika memasak mie ataupun memasak logistik yang memerlukan air , jelas ini lebih efektik agar kita hemat air toh kita tidak akan mati jika minum air hujan , cara ini sudah umum biasanya buat kamu yang sering hiking kawan hehehe
8.Jas Hujan Dan Flysheet
Jas hujan itu penting wajib bawa walaupun bawa jas hujan yang gocengan , ya saya bawanya yang murahan yang gocengan wkwk karna lebih enteng dan gak ribet , sisanya flysheet selalu bawa flysheet kawan lagipula flysheet enteng kok beratnya cuma 500gr'an , selain sebagai penaung saat hujan flysheet berguna untuk melapisi tenda agar lebih safety kawan .
9.Peralatan masak dan perabot untuk makan
-Nesting bawa 2 buah
1.Nesting untuk memasak
2.nesting untuk merebus atau memasak air
Peralatan makan
-Sendok 2 in 1 yang model lipat ada garpunya
-mangkok lipat silicone consina
-Gelas lipat stainless
10.Tenda
Ini sangat penting kawan dimana kalian akan bernaung jika tak ada ini wkwk , ya kalo versi saya tenda itu tas bawaan tenda nya tidak saya pakai , saya lipat sekecil mungkinnnnn trus saya ikat dengan kabel TIS agar ukuran tenda saat dilipat seperti ukuran sleeping bag , ini mengecilkan space tentunya , kalau berat saat ditimbang beratnya cuma 1.5kg saja
11.Peralatan Pendukung namun multifungsi
-Powerbank = untuk handphone dan lampu tenda
-Lampu tenda model colok powerbank lebih terang benderang dan awet
-Senter kepala
12.P3K Survival Kit
Saya bawa tetapi saya hanya membawa yang penting seperti
-Gunting Kecil
-Plester
-Obat Peredam Luka
-Obat Peredam demam
-Emegency Blanket (semacam selimut almunium foil untuk hypotermia)
Setelah Semua Point Diatas Saya Timbang Di timbangan model gantung beratnya hanya 9.980gram yessss akhirnya beratnya pas hampir 10kg , enteng dan bisa lebih menikmati alam tanpa takut kecapean :D
Cerita Pendaki Yang Berlebihan Menciutkan Pendaki Pemula
Ranu Kumbolo Semeru
Cerita Yang Berlebihan
Saat saya diusia kecil seringkali saya ditakutkan dengan rekan2 saya yang jauh lebih tua dari saya , memang ia seorang pendaki sering mendaki gunung kesana juga kemari tapi tak jarang semua cerita
yang saya dengar tak lain hanya cerita ketakutan beserta ribuan mitos yang ia tebarkan , saya sering
sekali memikirkan hal itu hingga saya sendiri menjadi ketakutan.
Lucu sih memang tapi jujur saya disini tidak bermaksud "Menyombongkan diri dan tidak percaya
tentang mitos mitos digunung" saya percaya itu dan sbg agama islam saya percaya tentang yg ghaib
tapi disini lah saya menemukan kejanggalan cerita teman saya yaitu "Cerita yg berlebihan" hmmm .
1.Mitos Tak Selamanya Benar Namun Tetap Harus Dihormati
Seperti banyak yang kita dengar tentang mitos2 digunung , seperti larangan kencing sembarangan larangan berbicara sembarangan , larangan takabur Mitos Tentang Itu Saya Hormati Namun tidak
Seperti banyak yang kita dengar tentang mitos2 digunung , seperti larangan kencing sembarangan larangan berbicara sembarangan , larangan takabur Mitos Tentang Itu Saya Hormati Namun tidak
sedikit mitos yang agak aneh seperti Tidak Boleh Menoleh Kebelakang tidak boleh begini tidak boleh
begitu dan banyak lagi , namun secara singkat bagi saya mitos yang harus kita ikuti adalah tidak
takabur , tidak sombong , dan bersikap baik dalam berbicara saat digunung.
2.Cerita Yang Menakutkan Sebagian Benar Sebagian Lagi KEBOHONGAN
Jika anda dapati cerita dari teman anda soal ketemu setan dll mungkin benar , tapi kemungkinan juga kebohongan yang berlebihan atau memang teman anda lebay . kalau saya selalu memilah2
Jika anda dapati cerita dari teman anda soal ketemu setan dll mungkin benar , tapi kemungkinan juga kebohongan yang berlebihan atau memang teman anda lebay . kalau saya selalu memilah2
dari sebagian cerita melalui orangnya . lagipula cerita tersebut sebaiknya jangan terlalu dipikirkan
sebab hanya mengecilkan niat anda untuk ke gunung , kenyataannya terkadang berbeda , ya saya
disini bukannya tidak percaya makhluk halus , saya percaya itu tetapikan tidak semuanya ditongolin
mungkin sebagian saja , lagipula selagi kita baik dan tidak macam2 insyaallah kejadian sprti itu jauh
mungkin sebagian dari mereka ada yang ditemui mungkin sedang SUE wkwk tapi tak jarang dari teman saya yang bercerita tentang menemui makhluk halus hanyalah cerita berlebihan mereka agar mereka bisa bercerita atau ada topik untuk obrolan !
Beberapa Contoh Nyata Yang Saya Alami :
Beberapa Contoh Nyata Yang Saya Alami :
Cerita Seorang Teman : "Wah Jangan Ke Ciremai Deh , asli menakutkan banyak dedemit saya ditemui ini saya ditemui itu trus saya begini trus saya begitu trus begini trus begitu trus jangan begini trus jangan begitu" <--- Berlebihan Bukan ?
Kenyataan Saat Saya Lakukan Pendakian Ciremai Via Linggarjati :
Alhamdulilah tidak terjadi apa dan tidak tertiban musibah apa2 ? bahkan tenda saya sendirian tidak ada yang ngecamp selain saya ? tepatnya saya ngecamp di sangga buana II saya tidak berlebihan asli ditempat itu hanya tenda saya saja yang bergrup 3 orang .
"Maksud Diatas bukan berarti saya sombong atau tidak percaya yg ghaib , sbg agama islam saya percya adanya yg ghaib , tetapi sebaiknya cerita yang berlebihan jangan terlalu didengarkan jika tidak masuk akal"
3.Point Point Penting Yang Sebenarnya Saat Pendakian
A.Jangan Berkata Sembarangan
Maksudnya tidak berkata sembarangan tuh jangan takabbur , jangan menyombongkan diri beginilah dan begitulah
B.Jangan cepat mengeluh Jangan Cepat mengeluh capek , jangan cepat mengeluh sehingga akhirnya keluar semua kata2 kotor
Kenyataan Saat Saya Lakukan Pendakian Ciremai Via Linggarjati :
Alhamdulilah tidak terjadi apa dan tidak tertiban musibah apa2 ? bahkan tenda saya sendirian tidak ada yang ngecamp selain saya ? tepatnya saya ngecamp di sangga buana II saya tidak berlebihan asli ditempat itu hanya tenda saya saja yang bergrup 3 orang .
"Maksud Diatas bukan berarti saya sombong atau tidak percaya yg ghaib , sbg agama islam saya percya adanya yg ghaib , tetapi sebaiknya cerita yang berlebihan jangan terlalu didengarkan jika tidak masuk akal"
3.Point Point Penting Yang Sebenarnya Saat Pendakian
A.Jangan Berkata Sembarangan
Maksudnya tidak berkata sembarangan tuh jangan takabbur , jangan menyombongkan diri beginilah dan begitulah
B.Jangan cepat mengeluh Jangan Cepat mengeluh capek , jangan cepat mengeluh sehingga akhirnya keluar semua kata2 kotor
C.Hormati Mitos2 yang masuk akal saja Apasih mitos2 yang masuk akal ? ya seperti point diatas , selalu bersikap sopan jika anda umat beragama ucap Assalamualaikum disetiap pos sebagai tanda penghormatan kepada penghuni sekitar baik yang ghaib dan yang hidup
D.Tundukan hati jangan sombongkan diri kepada semesta Semesta adalah ciptaan tuhan dan apa apa yang ada didalamnya adalah kehebatan tuhan , tiadalah kita sbg manusia hanya mengagumi ciptaanya , selalu hormati ciptaanya dengan bersikap tunduk dan tidak menyombongkan diri .
Kesimpulan : Tetap percaya dan hormati yang ghaib tetapi jangan berlebihan dalam menanggapi cerita teman2 anda yang berlebihan sehingga membuat anda takut dan ciut saat ingin planing ke gunung tersebut .
Kesimpulan : Tetap percaya dan hormati yang ghaib tetapi jangan berlebihan dalam menanggapi cerita teman2 anda yang berlebihan sehingga membuat anda takut dan ciut saat ingin planing ke gunung tersebut .
Minggu, 25 September 2016
Arti Pendakian Gaya Ultralight
*Ket Gambar : Kiri (Ultralight Hiking) - Kanan (Traditional Backpacker)Definisi Ultralight Secara Singkat
Secara Singkat , Defisini Ultralight adalah gaya Hiking/Pendakian Dengan membawa barang persediaan makanan dan berbagai jenis peralatan secara simple kecil dan enteng tanpa mengurangi point point penting dalam pendakian yang sebenarnya .
Lalu Bagaimana Mensiasati Barang-Barang Bawaan Agar Enteng Dan Kecil Seperti Yang Dimaksud Ultralight?
1.Kompor
Kompor gunung pada umumnya yang beredar sebenarnya ukurannya sudah kecil dan praktis tapi apa daya kompor gaya ultralight ternyata lebih kecil bahkan lebih enteng daripada umumnya? berikut penampakan gaya kompor ultarlight.
Plus Minus Kompor Jenis Ultralight
Kelebihan Kompor Ultralight :
-Lebih Ringan Simple Dikantongin Pun Bisa
-Tidak Memakan Space Pada Carrier Anda
Kekurangan Kompor Ultralight :
-Harga Yang Terbilang Mahal Namun Sekarang Bnyk Dijumpai Yang Murah Tergantung Merk
-Kompor Yang Terlalu Kecil Terlihat pada Kaki pondasi agak runtuh saat menanggung beban nesting jika masak air dan mudah goyang dipermukaan yg tidak rata tapi tergantung merk ya , kalau yang merk mahal jarang ditemuin kejadian sprti ini
-Kompor ini harus pakai selang untuk penghubung gas ? jadi menurut saya kurang praktis , kompornya sih sudah praktis kecil tp selangnya ini merepotkan , tapi ada jenis kompor ultralight yang tanpa selang , karna kompor ultarlight banyak versinya
2.Tenda Gaya Ultralight
Lalu Bagaimana Mensiasati Barang-Barang Bawaan Agar Enteng Dan Kecil Seperti Yang Dimaksud Ultralight?
1.Kompor
Kompor gunung pada umumnya yang beredar sebenarnya ukurannya sudah kecil dan praktis tapi apa daya kompor gaya ultralight ternyata lebih kecil bahkan lebih enteng daripada umumnya? berikut penampakan gaya kompor ultarlight.
Plus Minus Kompor Jenis Ultralight
Kelebihan Kompor Ultralight :
-Lebih Ringan Simple Dikantongin Pun Bisa
-Tidak Memakan Space Pada Carrier Anda
Kekurangan Kompor Ultralight :
-Harga Yang Terbilang Mahal Namun Sekarang Bnyk Dijumpai Yang Murah Tergantung Merk
-Kompor Yang Terlalu Kecil Terlihat pada Kaki pondasi agak runtuh saat menanggung beban nesting jika masak air dan mudah goyang dipermukaan yg tidak rata tapi tergantung merk ya , kalau yang merk mahal jarang ditemuin kejadian sprti ini
-Kompor ini harus pakai selang untuk penghubung gas ? jadi menurut saya kurang praktis , kompornya sih sudah praktis kecil tp selangnya ini merepotkan , tapi ada jenis kompor ultralight yang tanpa selang , karna kompor ultarlight banyak versinya
2.Tenda Gaya Ultralight
Dalam Tehnik nya tenda ultralight sendiri terbagi menjadi 2 gaya dalam bertenda
A.Tarp N Tent
Gaya Tarp N Tent kita tidak memerlukan tenda pada umumnya , kita hanya memerlukan flysheet dan treking pole yg skaligus berguna utk kita pakai saat hiking gaya tarp n tent ini kita tinggal gelar flysheet dan memasang tiang treking pole sebagai penumpu , kira kira hasilnya sprti ini
Plus Minus Gaya Tarp N Tent
A.Tarp N Tent
Gaya Tarp N Tent kita tidak memerlukan tenda pada umumnya , kita hanya memerlukan flysheet dan treking pole yg skaligus berguna utk kita pakai saat hiking gaya tarp n tent ini kita tinggal gelar flysheet dan memasang tiang treking pole sebagai penumpu , kira kira hasilnya sprti ini
Kelebihan Tarp N Tent :
-Lebih Simple Mengurangi Beban 2x lipat daripada bawa tenda
-Flysheet yang enteng bisa skaligus penahan hujan mampu menaungi anda
-Treking Pole sebagai penyangga juga tak sia2 sebab treking pole juga berguna saat pendakian
Kekurangan Tarp N Tent :
-Tidak Dianjurkan pada pemula , biasanya mereka tidak nyaman karna dingin
-Sepertinya tidak cocok untuk gaya seperti ini diatas ketinggian 2300an mdpl ? tapi tergantung anda , mangkanya disarankan untuk gaya ultralight ini sebenarnya pendaki yg sudah pro dan mumpuni dalam menanggapi cuaca apapun dalam ber survival
-Cuaca dingin siap menyegat anda karna tidak ada lapisan pintu dan tidak tertutup semua tetapi banyak ditemui orang2 yang kreatif dalam mengatur flysheet nya agar semuanya tertutup
B.Tenda Ultralight Yang Sudah Didesain Sedemikian Rupa
Tenda ini biasanya ditemui pada brand2 yang sudah terkenal baik itu lokal maupun brand luar
-Flysheet yang enteng bisa skaligus penahan hujan mampu menaungi anda
-Treking Pole sebagai penyangga juga tak sia2 sebab treking pole juga berguna saat pendakian
Kekurangan Tarp N Tent :
-Tidak Dianjurkan pada pemula , biasanya mereka tidak nyaman karna dingin
-Sepertinya tidak cocok untuk gaya seperti ini diatas ketinggian 2300an mdpl ? tapi tergantung anda , mangkanya disarankan untuk gaya ultralight ini sebenarnya pendaki yg sudah pro dan mumpuni dalam menanggapi cuaca apapun dalam ber survival
-Cuaca dingin siap menyegat anda karna tidak ada lapisan pintu dan tidak tertutup semua tetapi banyak ditemui orang2 yang kreatif dalam mengatur flysheet nya agar semuanya tertutup
B.Tenda Ultralight Yang Sudah Didesain Sedemikian Rupa
Tenda ini biasanya ditemui pada brand2 yang sudah terkenal baik itu lokal maupun brand luar
kita ambil contoh Eiger dan consina untuk brand lokalnya sedangkan brand luarnya seperti naturehike
the north face dll , yuk simak kayak gimana sih bro tendanya modelnya
Tenda Ultralight Naturehike
Tenda Eiger Ultralight
Tenda Consina Superlight
3.Matras Ultralight
Sobat Pasti Mengira Matras bukanlah masalah dalam pendakian karna terbilang enteng , eits dalam
ultralight matras pun diperhatikan bagaimana kondisi beratnya dan lebih efisienya , saat ini yang yg lebih banyak disukai dan dianjurkan matras type UL yaitu matras almunium foil berikut gambarnya.
Sobat Pasti Mengira Matras bukanlah masalah dalam pendakian karna terbilang enteng , eits dalam
ultralight matras pun diperhatikan bagaimana kondisi beratnya dan lebih efisienya , saat ini yang yg lebih banyak disukai dan dianjurkan matras type UL yaitu matras almunium foil berikut gambarnya.
Matras Almunium Foil
Kelebihan
-Lebih Enteng
-Jauh Lebih Hangat Dibanding matras spon biasa
-Tahan Air tidak tembus air
Kekurangan
-Mudah Rusak Dalam Pemakaian Tertentu tapi jika kita beli yg mahal bahannya tdk mudah rusak
-Harga agak sedikit mahal , jika matras biasa kalian bisa dapati dgn harga 30rb matras foil biasanya harganya 40ribu sampai 50rb tergantung brand dan merk
-Lebih Enteng
-Jauh Lebih Hangat Dibanding matras spon biasa
-Tahan Air tidak tembus air
Kekurangan
-Mudah Rusak Dalam Pemakaian Tertentu tapi jika kita beli yg mahal bahannya tdk mudah rusak
-Harga agak sedikit mahal , jika matras biasa kalian bisa dapati dgn harga 30rb matras foil biasanya harganya 40ribu sampai 50rb tergantung brand dan merk
Peralatan makan type ultralight adalah type yang lebih mengandalkan enteng dan bisa dilipat lipat , seperti contoh gelas lipat bisa dilipat kecil sehingga anda bisa menjadikannya gantungan kunci disleting carrier anda , seperti piring lipat terbuat dari silicon yuk simak kayak gimana sih ?
Gelas Lipat Stainless
Sendok Lipat 2 in 1 , bisa jadi sendok juga garpu
Mangkok Lipat Silicon Merk Consina
Persiapan Fisik / Mental Yang Sebenarnya Menjadikan Penentu
A.Mengurangi Kebutuhan Makanan Yang Berlebihan
Setelah Kita mengetahui beberapa barang yang disiasati untuk ultralight sebenarnya ada lagi yang tak kala penting , yaitu persiapan fisik juga mental dalam menghadapi ultralight hiking ini , yaitu menghilangkan kebiasaan mewah dalam pendakian anda , jika biasanya anda mendaki membawa 2x lipat makanan untuk anda makan entah di trek entah untuk dicamp , dalam mode ulralight kebiasaan seperti itu haruslah dihapus membawa makan yang cukup saja sesuai kebutuhan hari dalam perkemahan anda.
B.Mengurangi Kebutuhan Air Yang Berlebihan
Anda seperti dites untuk menahan hawa nafsu apalagi yang satu ini kebutuhan air tiada dua nya dalam pendakian , porsi kan lah kebutuhan air anda lebih effisien dan tidak berlebihan karna akan memberatkan semua tergantung pribadi masing2 dalam tahapan porsinya
C.Jangan Bawa "Bawaan" yang tidak penting berlebihan
Kadang seringkali saya temui membawa bawaan yang tidak penting misalkan kompor sampai membawa 2 sekaligus atau 3 mungkin saja ini lebih baik karna untuk berjaga2 tapi tidak untuk ultralight , kondisi berat bawaan sangat teliti diperhitungkan secara ketat nan efisien untuk mengurangi bawan anda yang kurang dari 10kg
Jumat, 23 September 2016
Tutorial Servis Bulanan Vespa Sendiri
Jakarta 23/09/2016
Hallo sobat blogger , kita tahu kendaraan tua perlu sedikit perhatian untuk servis rutinnya , jangankan motor tua motor seperti sekarang pun dianjurkan dibuku panduannya utk servis berkala minimal 2 bulan sekali atau sebulan sekali , lalu bagaimana dengan kendaraan vespa tua ? apa aja sih yang perlu kita check/ganti untuk servis rutin perbulannya ? yuk simak satu persatu dan cara penanganannya
1.Mengganti Oli Mesin
Mengganti Oli yap kalo ini sih sudah terlalu umum semua motor perlu penggantian oli setiap bulannya , untuk kendaraan vespa oli nya hanya butuh 500cc tidak seperti motor jepangan yang butuh lebih banyak daripada itu . ini dikarenakan oli mesin vespa hanya melumasi gear-gear nya saja tidak melumasi bagian blok mesin
A.Cara Mengganti Oli Mesin Vespa
Kunci Kunci dan Peralatan Yang Diperlukan
-Kunci T ukuran 11m atau 10m (karna kadang2 tiap jenis vespa berbeda2 tapi umumnya ukuran 11m)
-Wadah (Untuk menampung Sisa Oli Yang Lama)
1.Buka Baut ukuran 11m untuk mengeluarkan Oli Dengan Kunci T atau Y atau Kunci Pass
(Lihat Gambar Diatas , disitulah baut untuk mengeluarkan oli yang lama)
*Siapkan Wadah Kosong Terlebih Dahulu tepat dibawah baut untuk menampung sisa oli yang lama agar pekerjaan bersih dan rapi , berikut seperti gambar dibawah ini
2.Memasukan Oli Yang Baru
Siapkan Oli Mesin Vespa , sebenarnya oli vespa jika kita beli ditoko vespa harganya 10ribuan saja dengan botol ukuran 500cc , tapi jika anda ingin pakai oli mesin seperti motor jepangan juga bisa tapi anda harus ada botol nya ukuran 500cc jadi usahakan ketika kita membeli oli vespa yang murahan yang 10ribuan botolnya jangan dibuang , botolnya buat ukuran jika anda ingin menggunakan oli merk lain , oke berikut cara memasukannya
*Membuka Baut Tempat Masuknya Oli yang baru
2.Mengecheck Pengapian Vespa
Walaupun Kondisi Pengapian vespa dalam kondisi baik , ada baiknya sebulan sekali kita check komponen pengapian pada vespa ? tidak salahnya kan mengecheck apakah dalam kondisi baik .
sebelum ke pembahasan kita harus tau dau dahulu jenis pengapian vespa terbagi jadi 2
1.Jenis Pengapian Platina (Point Ignition)
Jenis pengapian Platina masih konvensional , biasanya ditemui pada vespa tahun tua sampai vespa px atau ps tahun 80an
Kelebihan Sistem Platina Kekurangan Platina
-Murah -Perlu Penyetelan Berkala
-Saat Anda Mogok Masih -Api Kurang Stabil Jika Mulai Renggang
Bisa Ditangani Gap atau Celah Platina nya
2.Jenis Pengapian CDI (Electronic Ignition)
Jenis Pengapian CDI adalah pengapian yang umumnya dipakai dimotor sekarang , vespa mulai menganut CDI pada vespa keluaran vespa PX SPORT thn 84 (termasuk varian langka) , kemudian diteruskan ke jenis vespa EXCLUSIVE dan VESPA EXCEL , kalo berdasarkan pengetahuan saya sih vespa yang diproduksi diatas thn 86an sudah menganut CDI semua variannya baik itu ps atau px .
Part CDI terdiri dari 3 Komponen
-Pulser CDI (Ada Didalam Stator atau Napur biasa org menyebutnya)
-Spull CDI atau SPULL API (Ada Didalam Stator atau napur org menyebutnya)
-Micro CDI ada diatas crankcase tepatnya diatas kipas magnet
Kelebihan Sistem Cdi
-Api Stabil Cenderung Lebih Besar
-Tanpa Penyetelan Berkala karna sistem
Elektronik
Kekurangan Sistem CDI
-Harga Sparepart Cenderung Mahal Jika Yang Original
-Jika Sudah Mati CDI tidak bisa diakalin lagi seperti platina
jalan satu2nya harus mengganti part nya
*Mengechek Pengapian Sistem Platina Biasanya untuk mengecheck kita dibutuhkan avo meter untuk mengukur tegangan listrik yang terjadi , tapi bisako tanpa avometer seperti berikut caranya
*Mencabut kabel pengapian yang terhubung ke koil , biasanya warnanya hijau setelah tercabut kunci kontak nya di ON kan jika ada kunci kontak kemudian di kick starter sembari ditempel kabelnya ke bagian mesin (ketutup karbu boleh , keblok mesin boleh) perhatikan dikick stater apakah memercikan api nya bagus , api yang bagus berwarna biru dan agak besar , jika keluar api seperti yg disebutkan berarti kondisi platina dalam keadaan baik
Cara Diatas Bisa Juga untuk mengechek busi dan koil , kalo Koil dicabut businya dari koil trus kabel koilnya ditempel ke mesin sambil kick stater , sedangkan kalau check busi ditempel businya ke kabel koil kemudian ditempel ke mesin dan di kick stater .
*Merevisi Celah Platina Jika Ternyata Api Yang Dihasilkan Kecil atau tidak ada samasekali
Kunci Yang Diperlukan
-Obeng Min atau +
-Fuller Gauge (kalau ada yg bingung fuller search digoogle digambar)
*Check gambar Diatas , itu adalah platina yang panah berwarna hijau , sedangkan yang warna merah baut untuk menyetel celah ke renggangan platina
*Standar Ukuran Pabrik Celah Platina
Jika dilihat dibuku panduan vespa celah atau gap ukuran platina tidak lebih dari 0.30mm s/d 0.50mm
tapi karna akibat pemakaian yang lama atau kehausan pada rotor alias ada pemakaian komponen yang tidak standar ukuran celah standar pabrik bisa saja berubah mungkin lebih sempit mungkin juga lebih luas ke-renggannya , ukur celah platina menggunakan feller gauge , jika tidak ada fuller ukur celah menggunakan selembar kertas bekas rokok yang berwarna emas itu lho
*Perhatian : terkadang orang dalam kondisi mendadak suka menggetok platina tanpa diputar baut , jika ingin menyetel platina jangan digetok pakai obeng min , tapi dikendorkan baut yg ditunjuk warna merah nanti kalao bautnya diputar platina ikut renggang
*Menge-check Sistem Pengapian CDI Sebenarnya Untuk Pengapian CDI tidak perlu penyetelan , paling hanya pengecheckan apakah api bekerja baik ? CDI yang Original vespa biasanya bertahan 3 sampai dengan 4 tahun dengan pemakaian dan jarak tertentu , sedangkan kalo yang murahan tidak bisa ditebak kadang baru 6 bulan sudah mati total ? oke untuk pembahasan pengecheckan CDI sebenarnya sama saja pada pengecheckan sistem platina , cabut kabel socket warna hijau yang tersambung ke koil kemudian kabel yg berwarna hijau tsb ditempel ke body mesin (ditutup karbu bisa di blok mesin bisa) sambil di kick starter apakah keluar apinya bagus dan besar .
3.Membersihkan Atau Servis Karburator Sebenarnya ini termasuk komponen vital juga , banyak ditemui vespa yang mogok karna karburatornya yang eror gara gara tidak pernah dibersihkan atau diservis , kalo saya pribadi sebulan sekali saya servis atau bersihkan , untuk cara bagaimana servis karburator vespa anda bisa membaca secara lengkap disini :
4.Mengganti tali kopling Komponen tali kopling juga sering ditemui putus ditengah perjalanan , tak jarang kita temui pengendara vespa yang mogok karna tali kopling putus , sebenarnya tali kopling sendiri awet menurut saya bisa bertahan sampai setahun tapi untuk berjaga-jaga adakala kita mengganti tali kopling , kalau saya pribadi setiap 3bulan sekali ganti tali kopling , terserah kalao anda mau sebulan sekali atau 2 bulan sekali atau setahun sekali hehee sah sah saja tapi kalao sayamah 3 bulan sekali mengganti untuk jaga2 daripada berabe dijalan
Cara Mengganti Tali Kopling
Kunci Kunci Yang Disiapkan :
- 2 Buah Kunci Ring 8
- Obeng + atau -
Berikut Lihat gambar untuk jadi rujukan
1.Buka Baut Handle (Untuk melepas Tali Kopling Dari Jepitan Handle Kopling)
2.Lepas Nepel Pengunci Kopling
3.Buka Batok Atas Vespa Untuk Menarik Kabel Kopling Yang Lama Sekaligus Memasukan Kabel Kopling Yang Baru
*Perhatian : Jangan Menarik Kabel Luar Kopling Yang Tebal Itu Lho , nnti kalau ketarik ngurut nya susah , masukan kabel kopling ke kabel luar (akan terlihat kok pas batok atas dibuka) , gampang kok ngurutnya tinggal ditusuk2 aja kabel kopling yang baru ke kabel luar kopling , nanti akan tembus kebawah seperti semula anda memasangnya , setelah terpasang tinggal disetel koplingnya pakai tang ditarik sekencang mungkin kemudian dikunci dengan nepel
*Cara Diatas Bisa Dipraktekan juga jika anda hendak mengganti kabel perseneling , sama saja begitupun jika inggin mengganti tali gas
Jumat, 16 September 2016
Pendakian MT.CIREMAI VIA LINGGARJATI
Hello sob blogger jumpa lagi bersama ane , disini ane bakal bahas pengalaman soal pendakian gunung ciremai via linggarjati . mulai dari transport pendakian dan beberapa tips oke tanpa banyak buasa basi mending kita kupas tuntas yuk .
Gunung Ciremai
Gunung Ciremai sejatinya gunung tertinggi di provinsi jawa barat terletak diantara kab cirebon dan kuningan dengan ketinggian 3.078 Mdpl (meter diatas permukaan laut) , oh iya gunung ciremai ini terkenal juga lho dengan mistisnya konon dahulu sunan gunung jati bertapa disini .
Akses Jalur Pendakian Gunung Ciremai
-Via Apuy (Kab Majalengka)
-Via Linggasana
-Via Linggarjati
-Via Platungan
Oke tapi yang saya bahas disini pendakiannya via linggarjati sebab ane naiknya via linggarjati hihihi
-Akses Dari Jakarta Menuju Kuningan Naik Bus
Jumat 02 September 2016 (Jam 21.00)
Ane Berangkat menggunakan transportasi bus tujuan kuningan dengan armada angkutan "Setia Negara" ya biasanya yang orang kuningan tau lah bis ini hehehe , mudah ditemui biasanya mangkal dikampung2 tempat , kalau ane kebetulan naik dari gang bete kec tambora jakarta barat , kami berangkat ber tiga saja , saya sodara saya dan teman sekolah saya .
Sabtu 03 September 2016 (Jam 02.00 Malam)
Akhirnya saya sampai di linggar jati tepatnya didepan indomaret , oh iya kalau naik bis nanti bilang ke keneknya turun dilinggar jati atau kalau kalian bawa carrier biasanya kenek2 nya udah bisa nebak kok hehehe , dari sini nanti ketika turun bus dilinggar jati tepatnya didepan indomaret kalian akan langsung disamperin tukang ojek untuk menawari jasa ojek dari indomaret menuju dusun linggarjati
Menuju Basecamp Linggarjati
Ketika turun dari bus kita naik ojek , jaraknya lumayan jauh jika naik ojek hanya 20menitan saja kita sudah sampai dibasecamp linggarjati sedangkan kalo linggasana hanya butuh 10menit , linggar jati dan linggasana terbilang sama hanya beda dusun jadi ketika kalian naik ojek ada 2 pilihan mau ke linggar jati atau linggasana , tapi kalau saya pilih linggarjati sebab treknya menantangggg katanyaa ya itusih katanyaa hehehehe .
Tips Tambahan
Mendengar keluh kesah pendaki lain ternyata banyak yang digetok sm tukang ojek soal harga , ada yang 35rb ada yang 25rb , untung saya sebelumnya sudah nanya2 ke teman2 yang pernah naik saya tawar 15rb langsung mau tuh tukang ojek walaupun tadinya sempet ng getok dgn hrga 40rb , oh iya soal tukang ojek ini dia stay ko 24 jam jadi tenang saja buat kalian yang sampai terlalu larut malam , dan biasanya ojek juga membantu kalian utk mencarikan atau memberhentikan bus jika kalian ingin arah plg ke jakarta lagi .
-Sampai Di Basecamp Linggarjati
Tepat Jam 02.00 malam lewat2 sedikit kami sudah sampai dibasecamp pendakian linggarjati , tempatnya lumayan oke bersih nan nyaman ada tv nya kalian bisa nonton deh biar gak bete tapi semua gak sprti yg saya kira , saya kira nih basecamp ramai seperti gnung2 pada umumnya ternyata eh ternyata sepi cuma ada 3 pendaki yg saya temui itupun dia sedang tidur hihi . Berikut sedikit moment ane pas didepan basecamp pendakian linggarjati pas mau start mendaki ke pos simaksi hihihi
-Start Pendakian
Jam 07.00 Pagi kita prepare , oh iya kalian jangan lupa bawa KTP ya buat yang mau mendaki sebab harus melampirkan fotocopy ktp untung ane bawa kebetulan ada tkg fotocopy didusun linggajati jadi kita tinggal fotocopy saja ini demi memenuhi peraturan simaksi di linggarjati , untuk simaksi biayanya Rp.50.000 dan kalian disuruh mengisi form dll yang membuat pusing
Tips Tambahan :
Petugas loket simaksi akan menanyakan anda apakah bawa golok atau senjata tajam? sebaiknya jawab tidak , krna nanti akan disita jika memang kalian membawa , jika kalian berbohong pun gak akan ketahuan krna gak dicheck .
-Start Dari Pos Simaksi Menuju Pos Cibunar
Tepat Jam 08.00 Pagi Hari Sabtu 3 September 2016 ane start pendakian setelah mengurus perizinan simaksi yang agak ribet , untuk perjalanan dari pos simaksi menuju pos cibunar jalanan yang kita lewati melewati dusun warga hingga perkebunan , kurang lebih memakan waktu 1 jam utk berjalan nyantai
-Sampai Pos Cibunar
Setelah Berjalan Tepat 1 jam dengan berjalan santai dipenuhi kebosanan dan keringet , jam 09.00 pagi kami sampai dipos cibunar , dari sinilah trek berubah menjadi trek tanah , diawal pintu gerbang pos cibunar kita langsung disuguhi hutan lembab dibatasi vegetasi pohon pinus khas hutan jawa barat ,suasana mulai lembab terasa disini matahari yang tersengat akan tertutup oleh rimbunnya pepohonan pinus
-Sampai Di Pos Condang Amis Dari Pos Cibunar menuju condang amis lagi2 selisih wktu hanya 1 jam saja tepat jam 10.00 pagi saya sampai di pos condang amis , sebenarnya bs lebih cepat kalau kata saya , saya berjalan terlalu santai dan bnyk istirahat hehe , oke utk trek masih terbilang landay , di pos condang amis ini ada shelter lumayan besar dan balai balai bamu tempat duduk buatan warga setempat , kuat menampung 10 tenda di pos ini namun jarang yang ngecamp karna masih terlalu jauh sekali dari puncak .
-Sampai Di Pos Kuburan Kuda
Lagi dan lagi hanya selisih 1 jam tepat jam 11.00 siang kami sampai di pos kuburan kuda , dipos ini kuat menampung kurang lebih 5 tenda , namun jarang juga yang ngecamp disini karna masih jauh dari puncak , utk trek masih disuguhi trek yang lenday menurut saya .
-Sampai Di Pos Pamerangan
Lagi lagi 1 jam lagi wkwk , tepat jam 12.00 siang kami sampai di pos pamerangan , saya nggak bohong lho waktunya bisa pas bgt karna setiap pos saya selalu tengok jam , dan hanya memakan 1 jam ternyata utk melewati tiap pos digunung ciremai ini , saya sempat pusing karna pos nya terlalu banyak tidak sprti gunung2 lain , oh iya di pos pamerangan ini bisa ngecamp kurang lebih menampung 4 tenda sampai 5 , saat sy lewati pamerangan ada pendaki yg ngecamp sudah 2 tenda yg ngecamp , tapi kami rasa msh terlalu jauh klo ngecamp dipos pamerangan akhirnya perjlanan kami lanjutkan
-Sampai Di Tanjakan Seruni
Pos Tanjakan Seruni akhirnya sampai dan lagi2 hanya selisih 1 jam , tepat jam 1.00 siang kami sampai disini , disini bisa menampung 5 tenda , ya saat disini sih saya tdk melihat pendaki yg ngecamp utk trek masih landay kawan tenang saja .
-Sampai Di Pos Bapak Tere
Yaps Kalian pasti udah tau jawabannya tepat 1 jam doang jam 02.00 siang kami sampai di Pos bapak tere , jalur disini mulai gak bersahabat kawan pas melewati bapak tere kita akan disuguhi jalanan yang menanjak dgn kemiringan kurang lebih 30 derajat smpai 45 derajat tapi tenang saja sudah disediakan tali webbing kok jadi gampang , dan di pos inilah saya lama istirahatnya krna diguyur hujan mendadak dan besar hujannya , untung ada pendaki yang ngecamp jadi kita numpang pinjem flysheet utk meneduh sementara haduhh mana ujannya awet lagih .
-Sampai Di Pos Batu Lingga
Tepat Jam 04.30 Sore kami sampai dibatu lingga ? haduh lama banget yah kali ini dari jam 02 siang ke jam 04.30 sore ? yaps benar karna apa ? hujannya awettt bangett ditambah ujannnnya lumayan besar , jadi kami terlalu lama istirahat di bapak tere sehingga kesorean jam 04.30 baru sampai di pos batu lingga , oh iya dipos ini juga lumayan besar bisa mendirikan tenda kira2 5 tenda dan konon katanya di pos inilah bersemayamnya sunan gunung jati bertapa mitosnya , utk jalur tdk terlalu menanjak mash terbilang landay kawan .
-Sampai Di Pos Sangga Buana I
Nah kali ini normal lagi kawan , tepat jam 05.30 sore , saya sampai di pos sangga buana I cuaca mulai gak mendukung angin sudah menusuk ke bulu2 badan wkwk dan niatnya kami ngecamp disini tepatnya di sangga buana I tapi sayang seribu sayang ternyata kami gak kebagian lahan , sudah ada 5 tenda yang ngecamp disini tendanya besar2 pula akhirnya terpaksa perjalanan kami teruskan ke pos sangga buana II
-Sampai Di Pos Sangga Buana II
Selisih 50 menitan kurang lebih jam 06.30 magrib , namun disini sudah gelap gulita kami sampai di pos sangga buana II kami pikir akan ada yang ngecamp disini ? ternyata hanya kami saja yang bertenda disini , ya benar cuma tenda kami seorang akhirnya tanpa banyak cingcong langsung gelar tenda bikin kopi bikin makan malam langsung tidur karna cape .
SUMMIT ATTACK
Minggu 04-september-2016
Summit atack
Pendaki lain sudah dari jam 3 malam muncak , tapi tak kami hiraukan kami muncak niatnya jam 5 pagi tapi ngaret jam 06.00 pagi baru jalan karna kelelahan atau memang kaminya yang lebay wkwk
-Sampai Di Pos Pengasinan (Pos Terakhir utk menuju Puncak)
Jam 07.00 pagi kami sampai di pos pengasinan , oh iya jalurnya sudah berubah kawan mulai dari sangga buana II menuju pengasinan jalurnya berubah menjadi trek bebatuan yang labil disini benar2 terkuras tenaga ditambah udara pagi minim oksigen jadi gampang engap kami jalan terlalu santai banget alias kayak siput gunung
-Finishhhh Sampai PUNCAK CIREMAI ATAP TERTINGGI JAWA BARAT 3.078 MDPL
Hufft Hufft Nafas Ter-engah2 seperti orang bengek akhirnya tepat jam 08.30 pagi kami sampai puncak , sebenarnya dari pengasinan ke puncak kalo kalian cepat bisa 30menit , tapi kami benar2 dan begitu lambat sekali jalannya bahkan istirahat terus wkwk tp no problem yang penting puncakkk ,
Berikut sedikit dokumentasi narsis nya kwkwk
Jumat, 22 Juli 2016
Pendaikan MT-SUMBING 3371 MDPL
MY LIBUR MY ADVENTURE
PENDAKIAN MT.SUMBING VIA GARUNG
PENDAKIAN MT.SUMBING VIA GARUNG
Jakarta , 22-07-2016
Dimulai dari libur lebaran , gue dan kawan gue jawa(panggilannya) jauh2 hari sudah merencakan unutk pendakian ini tepatlah hari yang dituju yaitu tgl 15 juli hari jumat malam untuk keberangkatan dari jakarta menuju wonosobo berikut rincian perjalanan kami.
(*Kiri (teman saya jawa) *Tengah Saya *Paling Kanan Saudara saya mengantar doang ke terminal damri)
Berangkat (15-Juli-2016) Hari Jumat jam 08.00 Malam-Kami berangkat ke wonosobo naik bus malam di terminal damri atau naik angkutan damri jam 8 malam
Sampai Wonosobo (16-Juli-2016) Hari Sabtu Jam 09.00 Pagi)-Dengan penuh istirahat tidur di bis selama semalaman akhirnya kami tiba di terminal wonosbo tepatnya jam 9 pagi ! gue suka kali ini bis yang gue naikin tepat waktu dan kami berisitirahat sangat nyaman krna bis yang gue naekin sepi banget jadi gw bisa tidur dibelakang dengan telentang hehehe
Otw Ke Ds.Garung (Basecamp) (16-Jul-2016) 09.45 (Pagi) Naik Bis Tujuan Magelang-Setelah beristirahat kurang lebih 20menit sembari ngopi dan ngroko kami lanjut naik bis tujuan magelang dari terminal wonosobo , biasanya orang sana sudah pada tau jika orang menggendong carrier akan ditanya akan kemana tujuannya , jawab saja ingin ke gn sumbing pak . tapi hati2 terhadap calo ya kadang2 suka bikin risih
Sampai Didesa garung (basecamp gunung sumbing) (16-Jul-16) Jam 10.30-Kami sampai dibasecamp gunung sumbing , saat turun bis tidak jauh tinggal ikuti jalan saja pas masuk gapura dusun sumbing nanti akan terlihat kok , oke sampai sini saya samasekali tidak istirahat atau duduk , selepas bayar SIMAKSI sebesar Rp.25.000 (untuk 2 orang) saya langsung tancap kaki saya menuju POS I (malim) Gn Sumbing
Perjalanan Dari BASECAMP KE POS I (MALIM) | Start JAM 10.30 SIANG (16-jul-2016)-Saat memulai perjalanan dari basecamp menuju pos I ada 2 pilihan , yaitu NAIK OJEK SEBESAR 25.000 (dgn waktu 10menitan sampai ke POS I) atau berjalan kaki dengan waktu 2 jam 30 menit , saya memilih berjalan karna memang saya minim budget dan ingin tau rasanya jalan kaki dari basecamp ke pos I hehehe , untuk perjalanan landai sekali kita disuguhi kannan kiri dengan pemandangan ladang petani , tapi ya cukup membosankan juga berjalan 2 jam setengah untuk ke pos I , pendakian yang sebenernya nanti akan dirasakan POS I , untuk berjalan dr basecamp ke pos I mah saya rasa seperti berjalan kaki biasa bukan mendaki heheheh oke lanjutt!
Sampai juga akhirnya di POS I (MALIM) Jam 12.00 (SIANG) (16-Juli-2016)-Kami sampai agak cepat dari perkiraan pendaki lain yang bilang bisa mencapai 2jam jika berjalan dari basecamp ke posI , ya dikarenakan kami lewat jalan pintas melalui ladang petani lumayan irit 1jam kurang lebih nya. Setelah agak bete juga berjalan , bikin iri juga yang naik ojek lumayan banyak hehehe saaat perjalanan saya selalu minggir jika ojek lewat krna agak ngeri juga bawa motornya ngebut banget wkwkk , oke sampai di POS I (MALIM) saya ber-istirahat dahulu sejenak dengan teman2 pendaki yang lain sembari ngopi2 dan ngeroko hehehe
Perjalanan Dari POS I KE PESTAN (TEMPAT CAMP) Start Mulai 12.30 (siang)
-Setalah tenaga terisi dan penuh semangat sehabis makan gorengan ditemani roko2 dan obrolan teman sesama pendaki akhirnya saya lanjutkan perjalan menuju pestan (tempat camp) oh iya untuk pendakian setelah dapat info dari sesama pendaki yang sudah turun saya lewatin JALUR LAMA , krna sumbing pas di POS I nanti akan ada 2 jalur , JALUR BARU DAN LAMA , tapi saya pilih jalur lama krna ini menjadi favorit para pendaki dan memang jalurnya lebih aman jalur lama , kalao jalur baru katanya sih masih sepi trus harus nyewa porter (itusih katanya ya bukan kata saya)
Sampai Di CAMP PESTAN (setelah melewati POS I - II - III ) Jam 04.00 (sore)-Untuk Rincian waktu diatas bukan menjadi rujukan karna tiap pendaki berbeda2 dikarenakan saya hanya ber2 jadi saya agak mengejar waktu dan buru2 , sebenarnya jika saya mendaki rame2 dengan kawan2 saya , saya ngaret banget alias banyak istirahat , sampai dicamp pestan kami langsung menggelar tenda , oh iya jika ada yg ingin ngecamp diatas pestan juga bisa tapi saya lebih memilih dipestan krna agak malas juga keatas lagi hehehehe
Summit Atack (17-Juli-2016) Minggu Pagi Jam 05.30-Jauh Dari rencana yang kami duga yang sudah sepakat ingin summit jam 3 pagi , ternyata kami ngaret jam 05.30 baru muncak dikarenakan hawa mager ditenda ditambah tenda kami kurang safety tembus hujan (Sedikit) karna saat bermalam dipestan hujannya awet walau tdk terlalu deras
*Ini Saat di Trek (watu kotak tepatnya) Terlihat seperti puncak ya padahal ini baru trek menuju puncak , indah sekali terlihat sindoro.
Sampai Dipuncak sumbing (Puncak kawah) 17-JUL-2016 Minggu Pagi Jam 09.30-Setelah berjalan agak jauh dan kali ini jalurnya sungguh lumayan menurut saya menanjak batu2 dikawasan watu kotak , oiya saat summit atack jalur pendakian sumbing yang dari awal saya dapati tanah akan berubah menjadi tumpukan2 batu yang labil di area pasar watu hingga watu kotak juga hingga puncak
Perjalanan Turun Dari Puncak Ke Pestan Jam 11.30 (siang bolong) 17-jul-16 Minggu
-Setelah berfoto2 tulis2 dan menikmati pemandangan dipuncak kawah selama 1 jam akhirnya kami turun jam jam 11-30 siang , suasana sangat gersang saat siang tapi hawa dingin karna terpaan angin tetap menusuk diketinggian 3371 mdpl
Sampai DiCamp Pestan Setelah Turun Dari Puncak Jam 01.30 (siang)-Perjalanan turun sebenernya hanya 1 jam lewat2 sedikit namun waktu saya bulatkan , setelah sampai camp pestan kami prepare barang2 kami hingga tenda untuk siap turun dan sampai dijakarta hari senin pagi karna kami harus bekerja , sempat sedih juga harus tinggalkan sumbing dan kawan2 pendaki lain saat dipestan , taklupa kami tinggalkan dengan obrolan kopi hangat dan santapan mantab mie kornet dengan daging ham , aduhai bakal jadi kenangan yg tak terlupakan
Perjalanan Turun Dari Pestan Ke POS I (malim) Starts : Jam 2 Siang (minggu 17-juli-2016)
-Setelah semua beres tak lupa juga untuk pamitan dan berfoto2 ramai-ramai , kami bergegas untuk turun dan meninggalkan kawanan pendaki yang masih ngecamp dipestan , kami tidak bisa lama2 rasanya utk menikmati pemandangan dipestan karna dikejar waktu
Sampai Juga Akhirnya Di POS I MALIM | Jam 03.00 Sore-Yaps utk turun saya rasa lebih cepat , perosotan dan lari2an sambil menjejek dengkul menjadi aroma saat turun hehehe , sesampai dipos I malim sayapun was-was rasanya ingin sesegera mungkin sampai terminal wonosobo utk naik bis tujuan jakarta , akhirnya saya samsekali tdk istirahat di pos I ini , saya langsung bergegas memesan ojek untuk turun ke bassecamp (sengaja sudah menjadi rencana saya utk naik berjalan dan turun naik ojek agar lebih cepat)
Sampai Di BASECAMP GARUNG | Jam 03.00 Sore Juga-Turun naik ojek lebih mantab hanya 5 menit saja kami sampai akhirnya dibasecamp kalo berjalan mungkin 1jam kaliya , oke sampai dibasecamp tak bnyk berlagak kami langsung taro carrier juga buang trashbag pada tempatnya dan lapor trus mandi deh hehehe , sehabis mandi langsung cus lg naik bus ke arah wonosobo
Naik Bis Dari Garung Ke Terminal WONOSOBO Jam 03.30 Sore (17 juli 2016) Minggu-Setelah mandi ngeroko dulu sebatang hahaha sambil minum es jeruk capcus langsung , selamat tinggal ds garung , slmt tinggal gn sumbing , kami berangkat naik bis jam 03.30 tujuan wonosobo
Sampai Di Terminal Wonosobo Jam 04.30 (Sekaligus otw jakarta) 17 jul 16 Minggu-Akhirnya Sampai diterminal langsung kami hampiri agen bus DAMRI dan wowww kami terjebak arus balik mudik ya karna jadwal yg gak pas sebenrnya akhirnya terpaksa saya duduk dikursi cadangan bus desek2an dibelakang (bayangkan) , dan harganya pun beda jauh menurut saya , setahu saya hanya 107rb saja , sekarang jadi berubah menjadi Rp.184.000 tujuan jakarta (efek arus balik mudik) tapi tak apalah yang saya inginkan kali ini hanya jakarta utk melanjuti aktivitas bekerja tgl 18 senin nanti
Sampai Juga Akhirnya Di Jakarta Jam 06.00 PAGI (18 - JULI - 2016 ) Hari Senin-Bayangkan akhirnya kami sampai setelah duduk empet2an diatas bangku cadangan (yang aslinya buat tempat naro barang) setelah sampai diterminal damri kemayoran saya langsung bergegas naik bajay , krna kebetulan rumah sy dekat dari terminal , sampai rumah langsung tidur dan kembali bekerja jam 09 pagi (hari itu juga tepatnya hari senin tgl 18 juni 2016)
-------------------------JIKA DIRINCIKANAN WAKTU PERJALANAN KAMI----------------------
-Jumat 15/Juli/2016
*Jam 09.00 Malam Naik BUS KE - WONOSOBO
-Sabtu 16/Juli/2016
*Jam 09.00 Pagi Sampai Wonosobo
*Jam 11.30 Sampai Basecamp Garung
*Jam 04.00 Sore Sampai Camp Pestan
-Minggu 17/Juli/2016
*Jam 05.30 Pagi (SUMMIT ATACK)
*Jam 09.30 Pagi (Sampai Puncak)
*Jam 10.30 Pagi (turun puncak ke pestan)
*Jam 12.00 Siang (Sampai Pestan)
*Jam 01.00 Siang (turun Pestan)
*Jam 03.00 Sore (sampai di pos I malim)
*Jam 03.30 Sore (Sampai Basecamp)
*Jam 04.30 Sore (Sampai Terminal wonosobo sekaligus otw jakarta)
-Senin 18/Juli/2016
*Jam 06.00 Pagi (Sampai Terminal Damri)
*Jam 09.00 Pagi (saya harus kerja) <--- Kata teman bloggers BODOAMAT wkwkwk
Penutup : Sekian agenda perjalanan saya yang saya ceritakan diatas , mohon maaf jika yg saya jelaskan diatas terlalu singkat , krna saya pikir jika saya ceritakan terlalu detail akan bete juga anda bacanya ditambah gamuat mungkin diblog ini hahaha , mudah2an rincian diatas bisa jadi rujukan jika ada yang ingin mendaki namun sempit waktunya , seperti saya ini orang kerja yang sulit mencari waktu pas harus berdampingan dengan kerjaan , terimakasih sudah mampir diblog saya ! mohon maaf ya jika ada kesalahan pengetikan dan infomarsi juga kata2 saya , wassalam.